PERMANDIAN AIR PANAS
PANTAI TIMBA'KO
KAMPUNG MINI - KEC. SIAU BARAT UTARA
KAMPUNG MINI - KEC. SIAU BARAT UTARA
Kabupaten
Kepulauan Siau Tagulandang Biaro memiliki objek wisata alam yang
menjanjikan salah satu destinasi wisata di Kab. Kepl. Siau Tagulandang
Biaro adalah Pantai Timba'ko.
Pantai Timba'ko berjarak kurang lebih 3 km dari Ondong (Ibukota Kabupaten
Kepulauan Sitaro dan dapat ditempuh dengan menggunakan kendaraan darat
selama 20 menit.
Di
Pantai Timba'ko terdapat air panas yang merupakan salah satu karya
Gunung Karangetang. Air Panas Pantai Timba'ko merupakan hasil pertemuan
antara sumber air panas dari Gunung Karangetang dengan air laut. Yang
mengeluarkan uap panas adalah air laut di pinggiran Pantai Timba'ko.
Sungguh merupakan suatu sajian alam yang indah.
